Versi PHP sebenarnya tidak terlalu penting untuk di bicarakan, namun kada seorang pembuat skrip website tidak bisa menghasilkan skrip yang bisa jalan di semua versi PHP sehingga harus memilih versi PHP tertentu agar websiste atau skrip-nya jalan. Nah cara mengetahui berapa versi PHP yang sedang digunakan ada beberapa cara :
1. Tanya ke CS webhosting Anda, Versi PHP nya berapa. namun bila jawabanya lama maka lakukan cara kedua
2. Buatlah file apa saja misal versi.php di dalam public_html (masuk cpanel dulu). Nah setelah itu pada file tersebut isikan skrip berikut ini :
3. Setelah itu silakan akses, www.namadomainkamu.com/versi.php atau namadomainkamu.com/namafile.php (sesuai namafile yg anda buat di nomer 2 ).
Nah, disitu akan muncul versi php dan keterangan lengkapnya. Itu saja tutorial kami.
Pada hosting saya beli di Sinarweb.com, Anda bisa memilih versi php sesuai selera kita tanpa harus menghubungi CS Sinarweb, namun tinggal login ke Cpanel, trus klik menu Select PHP Version, nah di sana ada banyak pilihan versi PHP untuk Anda sesuaikan dengan kebutuhan script websitenya.
Ini adalah salah satu setting versi PHP yang bisa di rubah-rubah sesuai kebutuhan, yang saya beli dari Sinarweb.com :
Seting tersebut diperlukan untuk menjalankan skrip semacam MLM yang pernah saya install dapat berjalan dengan baik, tanpa harus menghubungi CS hosting. Semoga tutorial ini bermanfaat.